JAKARTA, PSOKOTA.CO.ID - Pengunjung menikmati suasana setiap sudut yang dianggap menarik yang ditawarkan kafe tematik di Waroeng Lontar, Jalan Lontar Raya, Tanah Abang, Jakarta, Jum'at, 31 Januari 2025.
Kafe bernuansa rumah adat betawi lengkap dengan ornamen dan pernak pernik budaya masyarakat betawi jaman dulu, menyajikan menu kudapan rumahan, seperti nasi goreng gila, mie godog, susu alpukat, hingga susu mangga, dengan harga yang ramah di kantong dimulai dari 5 ribu hingga 20 ribu rupiah. (Poskota/Bilal Nugraha Ginanjar)