Tips Jitu Berburu Tiket Kereta Api untuk Mudik Lebaran 2025, Jangan Sampai Kehabisan!

Senin 10 Mar 2025, 22:44 WIB
Aktivitas calon penumpang saat menunggu di peron dan tiket memadati Stasiun Pasar Senen, Pasar Senen, Jakarta Pusat. Begini tips mendapatkan tiket kereta api untuk mudik Lebaran 2025.(FT-03)

Aktivitas calon penumpang saat menunggu di peron dan tiket memadati Stasiun Pasar Senen, Pasar Senen, Jakarta Pusat. Begini tips mendapatkan tiket kereta api untuk mudik Lebaran 2025.(FT-03)

Beberapa platform penjualan tiket kerap menawarkan promo atau potongan harga menjelang musim mudik. Cek secara berkala agar bisa mendapatkan harga terbaik.

Baca Juga: Tetap Fokus Berkendara Saat Puasa, Ini Tips Mudik Lebaran yang Aman dan Nyaman!

KAI Siapkan 100 Persen Armada untuk Lebaran 2025

PT KAI juga memastikan kesiapan armada untuk mengantisipasi lonjakan penumpang selama periode mudik Lebaran tahun ini.

“Kami akan mengoperasikan seluruh armada kereta api reguler dan tambahan untuk mendukung kelancaran arus mudik. Tahun ini kami targetkan dapat melayani lebih dari 4 juta penumpang selama masa angkutan Lebaran,” tambah Raden Agus Dwinanto.

Dengan persiapan matang dan strategi yang tepat, peluang mendapatkan tiket kereta api untuk mudik Lebaran 2025 semakin besar. Jangan tunda terlalu lama, karena persaingan untuk kursi mudik selalu ketat. Selamat berburu tiket dan semoga perjalanan mudik Anda lancar!

Berita Terkait

News Update