Informasi pencairan dana bansos dari pemerintah. (Sumber: Istimewa)

EKONOMI

Selamat! Kabar Bahagia Ada Saldo Dana Bansos Cair Rp750.000 via KKS Mandiri, Cek Fakta Berikut ini

Sabtu 08 Mar 2025, 16:02 WIB

POSKOTA.CO.ID - Kabar bahagia untuk para Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang sudah terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).

Diinformasikan bahwa ada saldo dana bantuan sosial (bansos) yang cair Rp750.000 melalui Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) Mandiri untuk kategori ibu hamil.

Perlu Anda ketahui bahwa, besaran dana bansos PKH yang diterima oleh para KPM ini berbeda-beda jumlahnya sesuai dengan kategori yang dimiliki dalam satu Kartu Keluarga (KK).

Baca Juga: NIK KTP Anda Jadi Penerima Rp500.000 Saldo Bansos PKH Plus dari Pemerintah, Cuma Cair di Wilayah Ini!

Pencairan Dana Bansos

Melansir dari akun Sahabat Arifin, bansos yang cair adalah susulan KKS Mandiri untuk bantuan PKH validasi atau PKH susulan.

Sementara itu, untuk bansos Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) via KKS Mandiri dan BPNT lainnya bagi yang belum cair, sampai saat ini belum ada pencairan susulan dikarenakan status masih SPM.

"Selanjutnya untuk penyaluran via PT Pos Indonesia masih terus disalurkan hingga hari ini dan sampai selesai nantinya." Jelasnya dikutip Sabtu, 8 Maret 2025.

Baca Juga: Intip Besaran Nominal Bansos PKH Tahap 2 2025 dan Cara Cek Status Penerima Melalui NIK e-KTP

Cara Cairkan Dana Bansos

Jika sudah dipastikan ada saldo dana bansos yang masuk ke KKS Anda, segera cairkan dengan cara berikut ini:

  1. Datang ke mesin ATM sesuai bank yang tersambung dengan KKS 
  2. Masukkan kartu dan PIN 
  3. Pilih opsi Tarik Tunai
  4. Masukkan nominal yang ingin dicairkan 
  5. Tunggu uang keluar dari mesin ATM
  6. Kartu akan keluar
  7. Selesai 

Baca Juga: NIK KTP Elektronik Atas Nama Anda Masuk Daftar Penerima Saldo Dana Bansos Rp400.000 via BPNT 2025, Tahap 2 Kapan Cair? Cek Status KPM Sekarang

Anda bisa mendapatkan informasi mengenai pencairan dana bansos di website resmi Kemensos RI dan media sosial Instagramnya @kemensosri serta di portal berita Poskota. Semoga bermanfaat.

DISCLAIMER: Anda penerima bansos dalam artikel ini bukanlah seluruh pembaca poskota.co.id, melainkan masyarakat yang masuk ke dalam DTKS sebagai penerima bansos dan memenuhi syarat serta kriteria sebagai penerima bantuan sosial dari pemerintah.

Terkait teknis penetapan, verifikasi, hingga proses pencairan dana bansos berikut jadwal tepatnya hanya diketahui oleh pemerintah, dalam hal ini adalah Kemensos. Teknis detail biasanya tidak akan dipublikasikan atau disebar luas.

Tags:
Dana bansos 2025Dana bansos PKH Dana bansos Saldo dana Saldo dana bansos PKHSaldo dana bansos

Annisa Nur Latifah

Reporter

Annisa Nur Latifah

Editor