Ibu hamil yang memenuhi syarat tertentu, merupakan salah satu komponen yang menjadi sasaran dari Bansos PKH ini. (Sumber: Poskota/Dadan Triatna)

EKONOMI

Sebelum Lakukan Cek Saldo Dana Rp750.000 dari Bansos PKH 2025, Pastikan Dulu NIK e-KTP Anda Sudah Terdata Penerima! Simak Caranya di Sini

Kamis 06 Mar 2025, 17:41 WIB

POSKOTA.CO.ID - Pemerintah terus menyalurkan bantuan sosial kepada masyarakat yang berhak menerima, termasuk melalui Program Keluarga Harapan (PKH) tahun 2025.

Salah satu bentuk bantuannya, adalah saldo dana sebesar Rp750.000 per tahapnya, atau Rp3.000.000 per tahunnya.

Saldo dana tersebut, khusus diberikan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang terdaftar sebagai penerima komponen Balita, ibu hamil dan nifas.

Namun, sebelum mengecek saldo tersebut, penting untuk memastikan bahwa NIK e-KTP Anda sudah terdaftar sebagai penerima bansos agar tidak terjadi kendala.

Baca Juga: Saldo Dana Bansos PKH dan BPNT 2025 Sudah Dicairkan? Apakah Anda Salah Satu yang Terdaftar Penerima, Gunakan NIK e-KTP Anda Untuk Mengeceknya, Simak

Untuk memastikan status penerimaan Bansos PKH 2025, pemerintah telah menyediakan berbagai metode pengecekan yang mudah dan praktis.

Masyarakat dapat mengeceknya melalui situs resmi Kementerian Sosial, aplikasi Cek Bansos, atau layanan perbankan yang bekerja sama dalam proses penyaluran bantuan.

Dengan hanya memasukkan NIK e-KTP, Anda dapat mengetahui apakah nama Anda terdaftar sebagai penerima Bansos ini.

Bagi Anda yang ingin memastikan pencairan saldo bansos PKH Rp750.000, jangan sampai melewatkan informasi penting ini.

Baca Juga: Biar Jelas Informasinya, Begini Mengecek Status Nama Penerima Saldo Dana Rp600 Ribu dari Bansos PKH 2025 dengan NIK e-KTP Anda

Pastikan terlebih dahulu bahwa NIK e-KTP Anda sudah terdata agar proses pengecekan dan pencairan berjalan lancar.

Simak langkah-langkah lengkapnya di sini, agar Anda bisa segera menikmati manfaat dari bantuan ini tanpa kendala!

Cek Status Nama Penerima Bansos PKH 2025

Guna memperlancar proses pengecekan, pastikan data yang Anda input sudah sesuai dengan yang tertera di e-KTP.

Baca Juga: Untuk Memastikan Saldo Dana Bansos PKH Tahap 2 2025 Sudah Dicairkan, Begini Mengeceknya Menggunakan NIK e-KTP Anda

Setiap KPM yang sudah terdaftar sebagai penerima bantuan ini, akan menerima saldo dana yang berbeda-beda tergantung dari komponen yang didapatkannya.

Saldo Dana Bansos PKH Berdasarkan Komponen

Jadi pastikan untuk informasi validnya, para KPM bisa melakukan pengecekan di aplikasi “Cek Bansos” atau situs resmi yang sudah disediakan pemerintah.

Bagi yang terdaftar sebagai penerima Bansos PKH ini, diharapkan bisa menggunakannya dengan bijak, sesuai dengan ketentuannya.

DISCLAIMER: NIK dan e-KTP dalam artikel ini bukanlah seluruh pembaca poskota.co.id, melainkan masyarakat yang masuk ke dalam DTKS sebagai penerima bansos dan memenuhi syarat serta kriteria sebagai penerima bantuan sosial dari pemerintah, saldo dana pada artikel ini memiliki arti dari uang tunai bukan aplikasi atau dompet elektronik.

Tags:
Bansos PKH 2025 saldo dana Bansos PKH Program Keluarga Harapan (PKH)Keluarga Penerima Manfaat (KPM) NIk e-KTPPKH bantuan sosial

Dadan Triatna

Reporter

Dadan Triatna

Editor