Saldo dana bansos Rp225.000 dari subsidi PIP 2024 cair melalui Rekening BSI. (Sumber: Poskota/Gabriel Omar Batistuta)

EKONOMI

NISN Siswa yang Terpilih di DTKS Telah Terima Saldo Dana Bansos Rp225.000 dari Subsidi PIP 2024 via Rekening BSI, Cek Informasinya!

Senin 03 Feb 2025, 10:39 WIB

POSKOTA.CO.ID - Bagi Nomor Induk Siswa Nasional (NISN) siswa yang terpilih di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) telah terima saldo dana bansos Rp225.000 dari subsidi Program Indonesia Pintar (PIP) 2024 melalui Rekening BSI.

Penyaluran subsidi PIP 2024 masih dilakukan oleh pemerintah kepada siswa yang telah melakukan aktivasi rekening.

Dikutip dari akun Youtube Ariawanagus, penyaluran dana PIP dengan nominal Rp225.000 untuk komponen Sekolah Dasar (SD) sudah diberikan setengahnya melalui Rekening Simpanan Pelajar (SimPel).

Terlihat jelas dalam tayangan video Youtube yang disuguhkan Ariawanagus, dana PIP Rp225.000 diberikan kepada siswa melalui Rekening BSI.

Baca Juga: Update Terbaru! Saldo Dana Bansos Rp1.800.000 dari PIP 2024 Cair ke Rekening SimPel Pemilik NIK dan NISN Terdaftar Ini, Cek Informasi Selengkapnya

Program Indonesia Pintar (PIP)

Dikutip dari laman resmi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud), PIP merupakan salah satu program bantuan pendidikan yang diberikan oleh pemerintah untuk mendukung pendidikan anak dari keluarga kurang mampu.

Program ini diberikan untuk memastikan agar anak di Indonesia tetap memiliki kesempatan untuk mendapat pendidikan terlepas dari latar belakang ekonomi keluarganya.

Terdapat rincian dana PIP yang diberikan oleh pemerintah kepada setiap komponen siswa yang terdaftar di tahun 2024.

Baca Juga: 3 Cara Cek Penerima dan Cairkan Dana Bantuan PIP 2024

Nominal Subsidi PIP 2024

Berikut nominal subsidi PIP 2024:

Terdapat juga jadwal pencairan dana PIP 2024 yang diberikan kepada setiap komponen siswa.

Jadwal Pencairan PIP 2024

Berikut jadwal pencairan PIP 2024:

1. Termin 1: Februari – April 2024

Pencairan untuk termin pertama sudah dilakukan di awal tahun untuk membantu siswa memulai tahun ajaran dengan dana pendidikan yang cukup.

Baca Juga: Cara Cek Status Nama Penerima PIP 2024, Ketahui Besaran Dana yang Cair Melalui Rekening SimPel!

2. Termin 2: Mei – September 2024

Penyaluran pada termin kedua dilakukan untuk memastikan siswa mendapatkan dukungan dana di tengah tahun ajaran, menjaga kelancaran proses pendidikan.

3. Termin 3: Oktober – Desember 2024

Termin ketiga adalah tahap terakhir untuk pencairan PIP tahun 2024, yang akan diselesaikan pada bulan Desember. Penerima bantuan diharapkan dapat memanfaatkan dana tersebut hingga akhir tahun ajaran.

Penerima juga bisa mengakses informasi pencairan dana PIP melalui situs Kemdikbud.

Baca Juga: NIK KTP dengan Nama Anda Jika Memenuhi Syarat Bisa Mendapatkan Saldo Dana Rp450.000 dari Bansos PIP 2024, Cek Kriterianya di Sini!

Cara Cek Status Pencairan PIP 2024

Berikut cara cek status pencairan PIP 2024:

Bagi KPM yang sudah menerima dana PIP 2024 senilai Rp225.000 melalui Rekening BSI, segera tarik melalui ATM terdekat.

Cara Tarik PIP 2024 via ATM BSI

Berikut cara tarik PIP 2024 via ATM BSI:

Sekian informasi terkait penyaluran saldo dana Rp225.000 dari subsidi PIP 2024 via Rekening BSI khusus NISN siswa yang terdaftar di DTKS.

Tags:
NISNRekening BSIProgram Indonesia Pintar (PIP)PIP 2024 saldo dana saldo dana bansos

Gabriel Omar Batistuta

Reporter

Gabriel Omar Batistuta

Editor