Dituding Berselingkuh, Paula Verhoeven Unggah Tulisan soal Jaga Lisan

Kamis 23 Jan 2025, 18:01 WIB
Baim Wong melayangkan gugatan talak cerai kepada Paula Verhoeven.(Instagram/@paula_verhoeven)

Baim Wong melayangkan gugatan talak cerai kepada Paula Verhoeven.(Instagram/@paula_verhoeven)

"Kalau itu memang dalil dia gitu, itu tidak terbukti apa-apa," kata Alvon.

Menurutnya, seseorang berdua dengan lawan jenis yang bukan muhrim tetapi ada kepentingan bisnis diluar dari perasaan itu tidak masalah.

"Kalau misal orang ada di ruang terbuka, bukan muhrim tidak melakukan apa-apa. Apakah itu suatu kesalahan? Apalagi misal orang itu yakni personal trainer, jadi enggak ada perasaan apa-apa," katanya.

Baca Juga: Momen Haru Paula Verhoeven Datang ke Acara Ultah Kiano: Akhirnya Mama Gak Lupa Diundang

Sebelumnya, kuasa hukum Baim, Fahmi mengatakan bahwa dua saksi yang dihadirkannya itu mengungkap bahwa ibu dua anak tersebut kedapatan berduaan bersama lawan jenis di sebuah tempat dalam jangka waktu yang cukup lama.

Berita Terkait
News Update