Saldo dana bansos BPNT Rp400.000 berhasil cai rke kartu KKS KPM Bak BRI. (Poskota/Syania Nurul Lita Baikuni)

EKONOMI

Saldo Dana Bansos BPNT Masuk KKS Rp400.000, Cek Bank Penyalurnya di Sini

Jumat 13 Des 2024, 15:05 WIB

POSKOTA.CO.ID - Saldo dana Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) tahap 6 Rp400.000 berhasil masuk Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) Keluarga Penerima Manfaat (KPM) melalui Bank penyalur ini. Cek selengkapnya

Pemerintah akan menyalurkan dana bantuan BPNT kepada KPM pemilik Bank BRI.

Dana bansos BPNT ini akan diberikan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) melalui Rekening Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) untuk membeli kebutuhan pangan.

Tentunya penerima wajib memenuhi persyaratan untuk mendapat dana BPNT 2024 melalui Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS). 

Syarat Penerima BPNT 2024

Dengan adanya bantuan ini diharapkan masyarakat dapat menggunakan dana bansos ini dengan baik.

Bantuan ini disalurkan oleh pemerintah terbagi menjadi enam tahapan pada tahun 2024.

Jadwal Penyaluran BPNT 2024

Saat ini penyaluran BPNT sudah masuk tahap 6 dalam periode November dan Desember 2024 pencairannya melalui Bank Mandiri.

Dikutip dari Youtube Cek Bansos, pencairan bantuan BPNT peralihan dari KKS baru sudah mulai disalurkan melalui Bank penyalur seperti BRI.

"Dari pantauan kita yang sudah melakukan pencairan di hari kemarin sampai semalam dan sampai pagi hari ini ada Bank BRI dan juga mulai di hari kemarin sudah ada beberapa KPM yang mengabarkan telah mencairkan bantuannya adapun untuk bukti struk pencairan bisa teman-teman lihat bersama untuk wilayah yang pertama yaitu ada daerah Ciherang Jawa Barat ini KK briri cair sebesar Rp1.800.000."

Setiap tahapnya, penerima mendapat bantuan senilai Rp400.000 yang bisa digunakan untuk membeli sembako agar kebutuhan pangan terpenuhi.

KPM bisa melakukan pengecekan status penerima BPNT 2024 melalui lama resmi kemensos di bawah ini.

Cara Cek Status Penerima BPNT 2024

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News  dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota  agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Tags:
BPNT 2024bpnt tahap 6cara cek status penerima BPNT 2024jadwal penyaluran BPNT 2024syarat penerima BPNT 2024

Syania Nurul Lita Baikuni

Reporter

Syania Nurul Lita Baikuni

Editor