Sebelumnya, ia sempat mengatakan tujuannya meminta untuk sinetron lamanya tidak ditayangkan kembali karena takut akan dosa jariah di akhirat nanti.
“Orang itu punya prinsip agama masing-masing. Kalau saya, saya takut banget sama namanya dosa jariyah sama siksa kubur di akhirat nanti,” katanya.
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan follow WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.