Segera lakukan cek, apakah Anda terdata penerima bansos PKH dan BPNT di 2024 ini. (kemensos/edited Dadan)

EKONOMI

Jalur Cepat Mengetahui Status Nama Penerima Bansos PKH dan BPNT di 2024! Seperti ini Melakukannya

Sabtu 16 Nov 2024, 12:18 WIB

POSKOTA.CO.ID - Mengecek status nama Anda sebagai penerima Bansos Program Keluarga Harapan (PKH) dan Bantuan Pangan Non-Tunai (BPNT) kini menjadi lebih mudah dan cepat.

Pemerintah telah menyediakan jalur praktis untuk memastikan masyarakat dapat segera mengetahui, apakah mereka termasuk dalam daftar penerima bantuan sosial di tahun 2024.

Informasi ini sangat penting bagi keluarga yang mengandalkan dukungan dari, program bantuan sosial untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Di era digital saat ini, Anda tidak lagi harus datang ke kantor desa atau dinas sosial setempat untuk mengecek status bantuan.

Dengan beberapa klik saja, Anda bisa memeriksa status penerima Bansos melalui platform daring resmi yang disediakan oleh Kementerian Sosial.

Platform ini dirancang agar mudah diakses, baik melalui ponsel maupun komputer, sehingga Anda bisa mengetahui informasi penting kapan saja dan di mana saja.

Artikel ini akan memandu Anda melalui langkah-langkah sederhana, untuk memeriksa status penerimaan Bansos PKH dan BPNT di tahun 2024.

Pastikan Anda mengikuti semua petunjuk dengan benar agar prosesnya berjalan lancar dan Anda bisa segera mengetahui hasilnya.

Cara Cek Status Nama Penerima Bansos PKH dan BPNT 2024

Setiap keluarga penerima manfaat (KPM) bansos PKH akan mendapatkan saldo dana yang berbeda, tergantung dari kategori yang didapatkannya.

Dilansir dari lama kemensos.go.id. Berikut ini besaran saldo dana yang akan didapatkan KPM Bansos PKH.

Besaran Saldo Dana Bansos PKH Berdasarkan Kategori

Sedangkan untuk KPM penerima bansos BNPT ini, akan mendapatkan besaran saldo Rp200.000 per bulannya.

Namun biasanya, untuk penyalurannya kerap dilakukan per dua bulan, sehingga KPM akan menerima saldo Rp400.000 per tahapnya.

Saldo bansos BPNT ini tidak diberikan secara tunai kepada para KPM, namun langsung di transferkan ke akun Kartu Keluarga Sejahtera (KKS).

Bansos ini hanya boleh dibelanjakan untuk kebutuhan bahan pokok di E-Warong yang sudah bekerjasama dengan pemerintahan setempat.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Tags:
bansos 2024pkhBPNTCara cek status nama penerima Bansos PKH dan BPNT

Dadan Triatna

Reporter

Dadan Triatna

Editor