Berikut ini 2 cara cek bansos Kemensos 2024, cek selengkapnya di sini. (kemensos)

EKONOMI

Berikut Ini 2 Cara Cek Bansos Kemensos 2024, Cek Selengkapnya di Sini

Kamis 03 Okt 2024, 23:22 WIB

POSKOTA.CO.ID - Bantuan sosial (Bansos) Kementerian Sosial (Kemensos) dari pemerintah hingga tahun 2024 ini terus disalurkan kepada para penerima manfaat.

Untuk mengecek status penerima bansos, masyarakat bisa melakukan dua cara yang akan dibahas dalam artikel ini.

Bansos merupakan jenis dukungan pemerintah atau lembaga untuk membantu masyarakat yang masuk ke dalam kategori kurang mampu. 

Bantuan yang diberikan kepada penerima manfaat bisa berupa uang tunai, barang, atau layanan lainnya.

Tujuan diberikan bansos ini adalah untuk meningkatkan kesejahteraan, mengurangi kemiskinan, atau memberikan bantuan dalam keadaan darurat.

Para penerima manfaat bansos mesti mengetahui bantuan apa saja yang akan diterima. 

Masyarakat penerima bansos adalah mereka yang sudah tercatat di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).

Cek status penerima bansos melalui situs resmi Kemensos atau Aplikasi Cek Bansos.

Cara Cek Bansos di Situs Kemensos

Jika terdaftar sebagai penerima dana bansos, maka akan menampilkan tabel yang berisi status penerima mulai dari nama, usia, dan jenis bansos yang akan diterima dan yang sudah diterima.

Namun, jika bukan penerima bansos, maka akan menampilkan tulisan “Tidak Ada Peserta/PM”.

Cara Cek Penerima Bansos di Aplikasi Cek Bansos

Jika terdaftar hasil pengecekan akan muncul, termasuk jenis bantuan sosial yang sedang diterima oleh orang tersebut. Apabila tidak terdaftar akan muncul “Tidak Ada Peserta/PM”.

Syarat Penerima Bansos 2024

Demikian informasi terkait cara cek status penerima bansos melalui situs resmi Kemensos dan Aplikasi Cek Bansos.

Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan follow WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.

Tags:
cara cek BansosbansosBansos Kemensosdtkse-KTP

Reporter

Administrator

Editor