Nama Penerima Saldo Dana Bansos BPNT Muncul untuk Penyaluran September-Oktober 2024 dengan Tanda Ini, Telusuri Informasinya

Jumat 20 Sep 2024, 20:54 WIB
Inilah tanda nama penerima bansos BPNT muncul untuk mendapatkan saldo dana penyaluran September-Oktober 2024. (Pixabay/Istimewa/Neni Nuraeni)

Inilah tanda nama penerima bansos BPNT muncul untuk mendapatkan saldo dana penyaluran September-Oktober 2024. (Pixabay/Istimewa/Neni Nuraeni)

Berbedanya waktu pencairan di tiap daerah, menuntut para KPM untuk rutin memeriksa status penerimaan secara berkala.

Cara tersebut bisa dilakukan dengan mengakses situs resmi Kemensos maupun aplikasi Cek Bansos.

Mekanisme penyaluran bansos BPNT terbagi dalam dua cara. 

Antara lain melalui PT Pos Indonesia dan Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) yang terhubung dengan sejumlah bank anggota Himbara (Himpunan Bank Milik Negara). Seperti BRI, BTN, BSI, BNI, dan Mandiri.

Syarat Penerima Bansos BPNT 2024

Berikut syarat penerima bansos BPNT untuk tahun 2024:

- Pria/wanita Warga Negara Indonesia (WNI) yang terverifikasi melalui KTP.

- Telah tercatat dalam DTKS Kemensos.

- Mempunyai penghasilan per bulan di bawah Upah Minimum Regional (UMR).

- Berasal dari keluarga miskin/kurang mampu 

- Bukan ASN, TNI, atau Polri.

- Tidak menjadi pendamping sosial dalam program bansos pemerintah.

Sekian ulasan mengenai bansos BPNT untuk jadwal penyaluran periode September-Oktober 2024.

Cara Daftar Bansos BPNT 2024

Berita Terkait

News Update