Guru di Kertasari Kabupaten Bandung Laporkan 3 Siswa Terluka Karena Tertimpa Bangunan, Netizen: Stay Safe Ya!

Rabu 18 Sep 2024, 14:36 WIB
Foto dari akun X yang merupakan seorang guru, melaporkan kondisi bangunan sekolah rusak akibat gempa bumi Kabupaten Bandung. (X/mtubagusismail)

Foto dari akun X yang merupakan seorang guru, melaporkan kondisi bangunan sekolah rusak akibat gempa bumi Kabupaten Bandung. (X/mtubagusismail)

“Karena gempa dangkal jadi efek nya sampe bgitu kah? Ngeri bgt apalagi sekolah yg bangunan tua ngebahayain anak2 sama pengajar,” kata @@laninamu***.

Mereka membayangkan para siswa sedang berada di kelas saat gempa bumi di Kabupaten Bandung itu terjadi.

“Oh no. Kertasari kayaknya salah satu wilayah yg terdampak banget ya,” kata akun @kumis_m*** memperkirakan.

“Ikut prihatin pak ... semoga gempanya berlalu ... dan segera ada pemulihan buat semuanya ... salam,” ujra akun @KrisBrata.

Hingga kini, pemerintah terus melakukan pemantauan, dan BPBD Jawa Barat sudah turun ke lapangan untuk melakukan monitoring hingga evaluasi dampak gempa Kabupaten Bandung.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

News Update