Selamat, Anda Bisa Klaim Saldo Dana Bansos BPNT Rp400.000 di Bank Mandiri, Cek Pencairan Subsidi Pemerintah di Sini!

Minggu 25 Agu 2024, 19:03 WIB
Begini cara lengkap tarik saldo dana bansos BPNT Rp400.000 menggunakan rekening bank BRI di ATM KKS dengan mudah. (Foto:Canva/Edited By Fia Afifah)

Begini cara lengkap tarik saldo dana bansos BPNT Rp400.000 menggunakan rekening bank BRI di ATM KKS dengan mudah. (Foto:Canva/Edited By Fia Afifah)

- Tahap 5: September – Oktober 2024

- Tahap 6: November – Desember 2024

Teknis pencairannya bisanya dilakukan dua bulan sekali dengan saldo dana Rp400.000, atau tiga bulan sekali dengan mendapatkan Rp600.000.

Cara Cek Saldo Dana Bansos BPNT

Untuk memastikan saldo dana bansos BPNT yang didapatkan, Anda bisa melakukan beberapa cara cek subsidi pemerintah tersebut dengan car ini:

1. Melalui Mesin ATM

- Pakai mesin ATM dari bank yang terdaftar sebagai penyalur bansos, seperti BNI, Bank Mandiri, BRI, atau Bank BSI.

- Masukkan KKS ke mesin ATM dengan posisi yang benar.

- Masukkan PIN KKS dengan benar.

- Pilih Menu “Informasi Saldo” atau “Cek Saldo” di layar ATM.

- Kemudian saldo dana bansos BPNT Anda akan ditampilkan di layar.

- Jika diperlukan, cetak struk untuk menyimpan bukti saldo dana tersebut.

2. Melalui Aplikasi Mobile Banking

Berita Terkait
News Update