Saldo dana Rp3.000.000 dari PKH 2024 cair ke Bank Himbara, cek kriteria penerima melalui NIK KTP. (Poskota/Syania Nurul Lita Baikuni)

EKONOMI

Saldo Dana Rp3.000.000 dari PKH 2024 Cair ke Bank Himbara, Cek Kriteria Penerima Melalui NIK KTP!

Jumat 19 Jul 2024, 15:13 WIB

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Saldo dana Rp3.000.000 dari Program Keluarga Harapan (PKH) 2024 cair ke Bank Himbara, cek kriteria penerima melalui Nomor Induk Kependudukan (NIK) KTP yang telah terdaftar.

Bantuan sosial (bansos) PKH 2024 sebesar Rp3.000.000 dikhususkan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) golongan ibu hamil dan balita.

BLT tersebut diberikan oleh pemerintah menjadi empat tahapan untuk memaksimalkan dana yang ada.

Saat ini tahapan pembagian Bansos PKH 2024 sudah sampai pada tahap tiga.

Bantuan tersebut akan diberikan pemerintah kepada seluruh golongan Keluarga Penerima Manfaat (KPM) dengan nominal yang berbeda.

Uang akan diberikan oleh pemerintah melalui Bank Himbara seperti BTN, BRI, BNI dan Bank Mandiri.

Berikut Nominal Uang Tunai Bansos PKH 2024

Berikut Cara Cek Status Penerima Bansos PKH 2024

  1. Buka laman cekbansos.kemensos.go.id di browser HP atau komputer Anda.
  2. Isi kolom data penerima manfaat dengan Provinsi, Kabupaten, Kecamatan, dan Desa/Kelurahan.
  3. Masukkan nama penerima manfaat sesuai KTP.
  4. Ketikkan 4 huruf kode yang tertera dalam "Kotak kode".
  5. Klik “Cari data” dan tunggu hingga data muncul.

Sekian informasi terkait saldo dana bansos Rp3.000.000 yang diperuntukan oleh pemerintah kepada golongan KPM ibu hamil dan balita.

Tags:
saldo dana bansosSaldo danaBansos PKH 2024bank himbaraNIK KTP

Syania Nurul Lita Baikuni

Reporter

Syania Nurul Lita Baikuni

Editor