Rekomendasi 7 Sepeda Listrik Harga Terjangkau dan Ramah Lingkungan, Ada Link Toko Resminya Juga!

Minggu 24 Mar 2024, 19:29 WIB
Rekomendasi 7 Sepeda Listrik Harga Terjangkau dan Ramah Lingkungan, Ada Link Toko Resminya Juga!(Foto Kolase Sepeda Listrik)

Rekomendasi 7 Sepeda Listrik Harga Terjangkau dan Ramah Lingkungan, Ada Link Toko Resminya Juga!(Foto Kolase Sepeda Listrik)

7. UNITED DRESDEN V2   

Sepeda listrik ini memiliki jangkauan hingga 60 km/Jam. Selain itu, memiliki sistem pengapian elektronik tanpa kunci konvensional, melainkan menggunakan kunci elektronik.

Dilengkapi dengan fitur alarm untuk keamanan tambahan. Terdapat tiga opsi kecepatan 25, 35, dan 40 km/jam. 

Fitur fungsional meliputi kait untuk membawa belanjaan, dan keranjang kecil untuk menyimpan ponsel atau koin. 

Desain dengan roda 14 inci, frame room lampu LED, dan sistem bantu pedal.  

Tersedia pula fitur lain seperti spakbor belakang, pijakan kaki untuk penumpang, dan peringatan agar tidak menyemprotkan air bertekanan tinggi ke bagian bawah sepeda karena adanya komponen elektronik.Sepeda ini dibandrol kisaran Rp6.300.000. 

Berikut link pembelian resmi dealer UNITED DRESDEN V2 : 

https://shope.ee/1AwnxbT7hr 

News Update