Benarkah Ada Skema Gibran Isi Kursi Ketua Umum PSI Dibalik Opsi Mundur Giring?

Jumat 11 Agu 2023, 06:09 WIB
Langkah Giring dikaitkan dengan dugaan skema Gibran untuk menjadi ketua umum PSI. Foto: Poskota/Capture.

Langkah Giring dikaitkan dengan dugaan skema Gibran untuk menjadi ketua umum PSI. Foto: Poskota/Capture.

"Sekarang dengan 16 ribu caleg, pasukan lebih banyak, struktur lebih rapi, DPW sudah terbentuk, kalau 3 ribu pasukan dapat 1,89 persen, harusnya 16 ribu sudah logis kita dapat lewati 4 persen itu," ungkap dia. 

Hal itu diperkuat dengan berbagai survei internal yang sudah dilakukan oleh PSI. Mereka percaya telah mengantongi sekira 4 persen lebih. Semua tentu bisa diraih jika partai itu bisa menyusun caleg dan kepengurusan dengan baik.

Berita Terkait
News Update