Melihat hal tersebut, Adam Suseno lantas berujar agar David bisa segera pulih.
"Karena sudah pegang kumis, ke depannya harus lebih baik terus ya," pungkas Inul Daratista.
Sebelumnya diketahui, berawal dari kasus penganiayaan yang dilakukan Mario Dandy terhadap David Ozora berbuntut panjang sehingga mampu mengungkap kasus gratifikasi dan Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU) Rafael Alun lantaran gaya hidup mewah mantan pegawai Ditjen Pajak ini. (mia)