Cegah Nyeri Sendi Sebelum Bertambah Parah, Begini Ciri Osteoarthritis

Sabtu, 26 November 2022 16:52 WIB

Share
Ilustrasi Osteoarthritis banyak menyerang orang lanjut usia. (ist)
Ilustrasi Osteoarthritis banyak menyerang orang lanjut usia. (ist)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Seiring bertambahnya usia, kekuatan tulang dan sendi juga ikut berkurang, terlebih jika memasuki masa usia lanjut.

Dalam dunia medis, kondisi ini juga dikenal dengan istilah osteoarthritis.

Kondisi ini biasanya akan menyebabkan nyeri sendi yang luar biasa, sehingga tidak bisa diremehkan begitu saja.

Pada beberapa kasus, osteoarthritis dapat menyebabkan kerusakan sendi secara permanen.

Lantas, apa yang menyebabkan kondisi ini terjadi dan bagaimana ciri, cara pencegahan serta pengobatannya? 

Yuk cek dalam ulasan berikut ini:

1. Definisi Nyeri Sendi (Osteoarthritis) 

Secara sederhana osteoarthritis merupakan kondisi keausan pada sendi terkait penuaan.

Pada umumnya osteoarthritis disebabkan karena degeneratif pada sendi yang mempengaruhi banyak jaringan sendi.

Masalah persendian ini timbul ketika kartilago pelindung pada ujung tulang mengalami kerusakan seiring waktu. 

Halaman
Komentar
limit 500 karakter
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
0 Komentar