Kualifikasi Piala Asia U-17: Tekuk UEA, Indonesia Tempati Puncak Klasemen

Rabu 05 Okt 2022, 21:53 WIB
Para pemain Timnas U-17 saat merayakan gol (foto/PSSI)

Para pemain Timnas U-17 saat merayakan gol (foto/PSSI)

Kedua tim kembali memulai babak kedua dengan tempo tidak terlaku cepat. Indonesia dan UEA masih mencari celah untuk membangun serangan.

Indonesia akhirnya kembali unggul. Pada menit ke-54, Kaka sukses mencatatkan brace (dua gol) usai menjebol gawang UEA lewat sepakam kerasnya.

Itu merupakan gol keenam Kaka di perhelatan ini. Sebelumnya, ia sukses mencetak empat gol di laga pertama melawan Guam.

Setelahnya Indonesia dan Guam terus berusaha mencari gol tambahan. Namun tidak ada gol lagi hingga wasit meniupkan peluit berakhirnya laga.

Berita Terkait
News Update