PPDB SMP Surabaya 2022 Resmi Dibuka! Simak Jadwal Persyaratan hingga Jadwal Pelaksanaannya

Jumat 10 Jun 2022, 08:32 WIB
Jadwal persyaratan hingga jadwal pelaksanaan PPDB Surabaya. (Instagram/sapawargasby)

Jadwal persyaratan hingga jadwal pelaksanaan PPDB Surabaya. (Instagram/sapawargasby)

- Melakukan pungutan untuk membeli seragam dan buku tertentu, yang dikaitkan dengan PPDB.

5. Tahapan CPDB penambahan kouta akan dikecualikan, jika pendaftaran jalur Afirmasi Kategori Mitra Warga, Inklusi, Prestasi dan perpindahan tugas orang tua/wali telah terisi.

6. Bagi peserta CPDB yang dinyatakan diterima, namun tidak melakukan daftar ulang hingga batas waktu tertentu, akan dinyatakan mengundurkan diri.

Jadwal Jalur Prestasi Rapor

1. Uji Coba Pendaftran: 3-9 Juni 2022

2. Pendaftaran: 16-22 Juni 2022

3. Verifikasi: 17-22 Juni 2022

4. Pegumuman: 23 Juni 2022

5. Daftar ulang: 23-24 Juni 2022

Nah, itu dia jadwal, syarat hingga tata cata pendaftaran PPDB SMP Surabaya, semoga berhasil ya!

Berita Terkait

News Update