Bebas Gerah, Ini 3 Hidden Gem Wisata Indoor Estetik dan Kekinian di Jakarta
Jumat, 13 Mei 2022 15:35 WIB
Share
Rekomendasi hidden gem wisata indoor di Jakarta. (Instagram/@seaworld.ancol)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Tak bisa dipungkiri, akhir-akhir ini ada kenaikan suhu bumi, sehingga membuat kita jadi kepanasan dan mudah berkeringat.

Itulah sebabnya, banyak orang malas untuk keluar rumah, apalagi berwisata ke tempat outdoor.

Enggak perlu khawatir, saat ini banyak hidden gem wisata indoor estetik dan kekinian di Jakarta, lho.

Tak hanya bisa membuat pikiran menjadi fresh, kita juga enggak perlu khawatir kepanasan, karena suhu di dalam ruangan relatif stabil.

Penasaran ada apa saja? Berikut Pos Kota telah merangkum tiga hidden gem di Jakarta yang bisa kamu jadikan pilihan, yuk simak!

1. Jakarta Aquarium And Safari

Tempat wisata Jakarta And Safari (JAQS) memamerkan aneka koleksi satwa air dan darat, serta pertunjukkan bawah air yang cocok untuk wisata keluarga dan anak.

Lokasi JAQS berada mal Neo SOHO, Jakarta Barat, sehingga kamu enggak akan merasa kepanasan.

Tak hanya melihat satwa, kita juga bisa berjalan-jalan di sekitarnya, seperti Neo SOHO, Central Park hingga Mal Taman Anggrek.

2. Moja Museum

Halaman
1 2 3
Editor: Dian Fitriani N.
Sumber: -