Pasangan kamu bisa jadi merasa kamu belum terlalu terbuka.
Karier: Kamu bisa saja bersinggungan dengan sebuah circle di kantor yang tidak menyukaimu.
Jika kamu kalah jumlah, mintalah bantuan atau hindari masalah sebisa mungkin.
12. Zodiak Cancer (21 Juni - 22 Juli)
Hubungan Asmara: Untuk kamu yang masih sendiri saat ini, jangan bersedih karena kamu masih bisa bersenang-senang! Lakukanlah hal yang nanti tak bisa dilakukan lagi jika sudah berkeluarga.
Karier: Sebagian dari kamu bisa mencapai target-target pekerjaan di kantor yang telah kamu rencanakan.
Jika ada waktu luang, kamu bisa menikmatinya sambil beristirahat. (mia)