Kata Santayana, secara keseluruhan, capaian vaksinasi Covid-19 dosis satu di Kecamatan Ciracas telah mencapai 82,4 persen atau melebihi target yang ditetapkan, yaitu 80 persen.
Santayana memastikan selama vaksinasi Covid-19 untuk anak usia 6-11 tahun berjalan, vaksinasi Covid-19 bagi usia 12 tahun ke atas di lima Kelurahan wilayah tetap berjalan.
"Masih tetap ada, di masing-masing Kelurahan tetap ada sentra vaksinasi Covid-19," ungkapnya. (Cr02)