Dijamin Manjur! Hilangkan Gangguan Pencernaan Dengan Ramuan Jamu Ini, Cobain Yuk

Selasa 07 Des 2021, 15:01 WIB
Ramuan Jamu Spesial (Foto: Pinterest/ loperonline.com)

Ramuan Jamu Spesial (Foto: Pinterest/ loperonline.com)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID – Hati–hati jika kamu sering merasa sakit perut, hilang nafsu makan, muntah dan sulit buang air besar mungkin kamu sedang mengalami gangguan pencernaan.

Tidak perlu khawatir kamu bisa mengkonsumsi Ramuan Jamu Pencernaan untuk mencegah gangguan pencernaan.

Dilansir dari berbagai sumber, inilah resep ramuan jamu pencernaan;

Bahan:

-  5 buah kurma

-  30 gr tape

-  300 ml air mineral

-  Sejumput garam

Cara membuat:

Campurkan semua bahan pada blender, lalu blender hingga tercampur merata. Kamu bisa menyajikannya dengan tambahan es batu atau tidak, tergantung selera.

Kurma sendiri memiliki manfaat; tinggi serat, mampu memadatkan fases, melancarkan pencernaan dan kurma mengandung nikotin yang bermanfaat menyembuhkan berbagai jenis gangguan usus.

Selain itu, tape mampu meningkatkan produksi probiotik dan asam laktat, mencegah sembelit dan meningkatkan sistem kerja pencernaan dalam membunuh bakteri jahat.

Itulah resep Ramuan Jamu Pencernaan agar pencernaan kamu lancar dan terhindar dari penyakit sembelit. (Chindy Nathania)

Berita Terkait
News Update