BNPB: 5 Orang Tewas dan Ribuan Rumah Terendam Akibat Banjir di Medan

Sabtu 05 Des 2020, 11:45 WIB
Banjir besar di Medan porak porandakan rumah dan kendaraan

Banjir besar di Medan porak porandakan rumah dan kendaraan

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menginformasikan prakiraan dini cuaca pada 4 hingga 6 Desember 2020.

Pada Sabtu dan Minggu (06/12/2020), wilayah Sumatera Utara merupakan salah satu wilayah yang berpotensi hujan lebat yang dapat disertai kilat atau petir dan angin kencang.(johara/tri)

Berita Terkait
News Update