Kemendikdasmen Resmi Merilis Logo Hardiknas 2025, Inilah Tema dan Maknanya

Senin 28 Apr 2025, 12:15 WIB
Sejumlah siswa menyantap menu makan siang dari program Makan Bergizi Gratis (MBG) Nasional di ruang kelas SDN Slipi 15, Jakarta Barat, Senin, 6 Januari 2025. (Sumber: Poskota/Bilal Nugraha Ginanjar)

Sejumlah siswa menyantap menu makan siang dari program Makan Bergizi Gratis (MBG) Nasional di ruang kelas SDN Slipi 15, Jakarta Barat, Senin, 6 Januari 2025. (Sumber: Poskota/Bilal Nugraha Ginanjar)

Kebijakan ini dirancang untuk menumbuhkan nasionalisme, cinta tanah air, dan melestarikan warisan budaya Indonesia.

Pedoman tersebut juga mencakup berbagai ragam aktivitas peringatan Hardiknas yang disesuaikan dengan kearifan lokal dan semangat pendidikan nasional, guna mendukung proses pembelajaran dan keterlibatan masyarakat.

Seperti diketahui, Hardiknas 2025 jatuh pada Jumat, 2 Mei 2025, yang notabene selalu diperingati tiap tahun.

Berita Terkait

News Update