Cara Cek Status Penerima PIP Termin 1 2025 Via Website Baru di pip.kemendikdasmen.go.id

Senin 28 Apr 2025, 20:15 WIB
Cara Cek Status Penerima PIP Termin 1 2025 Via Website Baru di pip.kemendikdasmen.go.id. (Sumber: Poskota/Legenda Kinanty Putri)

Cara Cek Status Penerima PIP Termin 1 2025 Via Website Baru di pip.kemendikdasmen.go.id. (Sumber: Poskota/Legenda Kinanty Putri)

Harapannya, dengan adanya program PIP, tingkat kesejahteraan pendidikan di Indonesia semakin membaik, dan tidak ada lagi siswa yang terpaksa putus sekolah karena kendala ekonomi.

Besaran Dana PIP 2025

  • Siswa SD Rp450.000 per tahun
  • Siswa SMP Rp750.000 per tahun
  • Siswa SMA dan SMK Rp1.800.000 per tahun

Siswa dan orang tua dapat langsung mengecek secara online, melalui hp dengan mengunjungi situs website terbaru sebagai berikut.

Cara Cek Penerimaan PIP 2025 Lewat Website

1. Kunjungi Website Resmi PIP: Buka situs pip.kemendikdasmen.go.id.

2. Masukkan NISN (Nomor Induk Siswa Nasional) tanggal lahir, dan nama ibu kandung pada kolom yang tersedia.

3. Setelah itu, klik tombol 'Cari Data' dan tunggu beberapa saat.

4. Jika nama kamu terdaftar sebagai penerima bantuan, akan muncul informasi mengenai status penerimaan dan jadwal pencairan dana.

Demikian informasi terkait, cara cek status penerima dana bansos PIP termin 1 2025, yang diakses secara online via website terbaru yang telah dibut oleh pemerintah Indonesia.

Berita Terkait

News Update