Apakah Gagal Bayar Utang Pinjol Bisa Dipenjara? Simak Penjelasan Selengkapnya

Senin 28 Apr 2025, 10:23 WIB
Apakah nasabah yang galbay utang pinjolnya bisa dipenjara?. (Canva)

Apakah nasabah yang galbay utang pinjolnya bisa dipenjara?. (Canva)

POSKOTA.CO.ID - Bagi nasabah yang gagal bayar (galbay) di aplikasi pinjaman online (pinjol) dalam jangka waktu pendek maupun panjang akan menerima beberapa risiko.

Galbay di aplikasi pinjaman online (pinjol) merupakan istilah sering digunakan untuk menggambarkan seseorang yang tidak bisa bayar utangnya dengan jangka pendek maupun jangka panjang.

Aturan Undang-undang Soal Hutang Piutang

Baca Juga: Tetap Tenang! Inilah 2 Tips Sederhana Menghadapi Tekanan Debt Collector Pinjol

Sesuai Undang-Undang No 39 tahun 1999 tentang HAK Asasi Manusia pasal 19  ayat 22.

Berbunyi :  Tidak seorang pun di pidana atau di penjara atas putusan pengadilan karena tidak bisa membayar kewajiban membayar utang piutang.

"Jika nasabah gagal bayar utang pinjol masuk ke perdata, sangat minim proses terjadi nasabah galbay dipenjara," dikutip dari channel YouTube fintechid oleh Poskota hari ini Senin 28 April 2025.

Baca Juga: Terjerat Pinjol? Simak Hak-Hak Anda dan Batas Penagihan Resmi Menurut Ahli

Menurutnya beberapa risiko yang akan dihadapi nasabah soal utang piutang tidak akan dipenjara, namun masuk perdata.

Menurut fintechid bahwa ada risiko terberat bagi nasabah yang galbay pinjolnya.

Inilah Risiko yang Akan Dihadapi Nasabah yang Galbay Pinjolnya

Baca Juga: Hati-Hati! Inilah Modus Baru Oknum DC Lapangan Pinjol saat Melakukan Penagihan, Begini Solusinya

1. Nama anda akan masuk SLIK OJK daftar hitam.

Berita Terkait

News Update