Purnawirawan TNI Soroti Tenaga Kerja Asing, Usulkan Larang TKA Cina Masuk Wilayah Indonesia, Begini Datanya

Minggu 27 Apr 2025, 15:26 WIB
Ilustrasi tenaga kerja asing (TKA) Cina. (Sumber: PxHere)

Ilustrasi tenaga kerja asing (TKA) Cina. (Sumber: PxHere)

Sementara itu, dari negara non-Asia, Australia dan Amerika Serikat masing-masing mencatat kehadiran 2.323 dan 2.269 pekerja. Inggris juga turut andil dengan 1.918 tenaga kerja asing.

Malaysia dan Filipina, yang masing-masing mendatangkan 4.591 dan 3.731 pekerja.

Singapura, meskipun berukuran kecil, berkontribusi dengan 1.515 tenaga kerja yang berfokus pada sektor keuangan dan perdagangan.

Berita Terkait

News Update