SELAMAT Saldo Dana Bansos Rp600 Ribu BPNT Tahap 2 Mulai Cair ke Rekening, Cek Nama Anda

Selasa 08 Apr 2025, 15:35 WIB
Peneriman saldo sebesar Rp600 ribu cair dari bansos BPNT tahap 2. (Sumber: kemenkeu.go.id)

Peneriman saldo sebesar Rp600 ribu cair dari bansos BPNT tahap 2. (Sumber: kemenkeu.go.id)

POSKOTA.CO.ID - Terpantau sejak 6 April 2025 sudah ada peneriman saldo sebesar Rp600 ribu kemungkinan berasal dari bansos BPNT tahap 2.

Penyaluran bantuan sosial (bansos) ini merupakan bentuk komitmen pemerintah dalam memberikan jaminan kesejahteraan kepada masyarakat.

Bantuan diberikan secara tunai sehingga diharapkan bisa membantu kondisi ekonomi masyarakat, khususnya bagi keluarga kurang mampu.

Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) sendiri merupakan jenis bantuan yang diberikan sebagai pengganti bansos sembako.

Baca Juga: Info Penting Penyaluran Bansos PKH dan BPNT 2025: Jadwal Pencairan dan Syarat Dapat Nominal Dana Bantuan Sebesar Rp600.000

Dana bisa dipergunakan semestinya dalam pemenuhan kebutuhan pangan seperti beras dan sembako.

Nah bukti struk pencairan saldo dana bansos Rp600 ribu yang dibagikan melalui Facebook @info Bansos PKH menunjukkan waktu pencairan pada 6 April 2025.

Simak informasi terbaru pencairan saldo dana bansos BPNT Rp600.000. (Sumber: Poskota/Faiz)

Kemungkinan saldo dana bansos Rp600.000 dari BPNT tahap 2 sedang dibagikan secara bertahap kepada KPM di seluruh Indonesia.

Namun masyarakat juga perlu memantau langsung melalui web Kemensos untuk memastikan penerimaannya.

Baca Juga: Cek Status DTKSN Anda, Alhamdulillah Bansos BPNT Rp600 Ribu dan PKH Tahap 2 Mulai Cair!

Lakukan pengecekan saldo secara berkala pada rekening KKS (kartu keluarga sejahtera) untuk melihat saldo terbaru hari ini.

Berita Terkait

News Update