Cara Tukar Uang Baru di Bank BTN Tanpa Perlu Repot, Modal KTP dan Buku Tabungan

Senin 24 Mar 2025, 03:21 WIB
Penukaran uang baru lebaran 2025  di bank BTN. (Ilustrasi uang pecahan)

Penukaran uang baru lebaran 2025 di bank BTN. (Ilustrasi uang pecahan)

- Bawa kartu identitas (KTP), kartu ATM, dan buku tabungan.

- Konfirmasikan maksud Anda untuk menukarkan uang baru kepada petugas bank.

- Ikuti instruksi yang diberikan oleh petugas untuk menyelesaikan proses penukaran.

Untuk jadwal penukaran uang baru kalian harus cek cabang bank BTN yang bisa menukar uang baru, jadi tidak semua bank BTN, penukaran uang baru mulai dari tanggal 24 Maret 2025 hingga tanggal 27 Maret 2025.

Untuk maksimal penukaran uang baru kisaran hingga maksimal Rp4 juta bisa ditukar dari nominal pecahan uang mulai dari Rp1000, Rp2000, Rp10.000, Rp20.000 hingga Rp50.000.

Berita Terkait

News Update