Acara ini menunjukkan komitmen Pemprov Jakarta bersama BAZNAS (BAZIS) Jakarta dalam memaksimalkan pengelolaan zakat, infak, dan sedekah untuk mengatasi masalah sosial dan ekonomi di Jakarta.
Penunaian ZIS ini menjadi salah satu upaya penting dalam menciptakan dampak positif bagi masyarakat, dengan harapan dapat memberikan manfaat yang luas dan berkelanjutan.