FFI berharap dengan stabilitas kepelatihan ini, timnas futsal Indonesia bisa bersaing dengan negara-negara elite dunia. Dukungan dari masyarakat juga menjadi faktor penting dalam perjalanan menuju prestasi global.
Federasi mengajak seluruh pencinta futsal untuk terus memberikan semangat kepada tim nasional. "Bersama, kita bisa membawa futsal Indonesia ke level dunia," pungkas Michael.