Diramal Miliki Nasib Emas! 3 Weton Ini akan Sejahtera Menurut Primbon Jawa

Sabtu 22 Mar 2025, 01:36 WIB
Ilustrasi ramalan weton. (Sumber: Pixabay/Jakoza)

Ilustrasi ramalan weton. (Sumber: Pixabay/Jakoza)

Melihat dari karakter dan sifatnya, secara karier pemilik hari lahir ini cocok sebagi pengusaha, pemimpin atau manajer, politisi atau aktivis, dan pekerja kreatif.

Rabu Pahing

Orang yang lahir di Rabu Pahing memiliki neptu 16 dari hitungan Rabu 7 dan Pahing 9.

Karakter dari Rabu Pahing ialah cerdas, berwibawa, memiliki insting bisnis yang kuat.

Baca Juga: 5 Weton Menurut Primbon Jawa yang Diyakini Mudah Dapat Rezeki, Apakah Wetonmu Termasuk? Cek Ramalannya

Selain itu, dalam urusan asmara meraka termasuk ke dalam kategori setia dalam percintaan dan memiliki standar tinggi dalam memilih pasangan.

Pemilik hari lahir ini diramal akan mendapat nasib emas. Dalam urusan karier, pekerjaan yang cocok ialah pengusaha dan profesional di bidang strategis.

Jumat Legi

Pemilik hari lahir Jumat Legi memiliki neptu 11 dari hitungan Jumat 6 dan Legi 5. Karakter dari individu ini memiliki aura yang tenang serta disukai banyak orang.

Kemudian selalu dianggap beruntung dalam berbagai aspek kehidupan. Dalam ramalannya, Jumat Legi akan mendapatkan nasib emas.

Secara karier, pekerjaan yang cocok ialah pebisnis, pekerja seni serta hal yang berkaitan dengan bidang komunikasi.

Berita Terkait

News Update