3. Jika dana THR diinvestasikan misalkan Rp500.000 sampai Rp2.000.000 bisa pilih gramasi emas Antam yang kecil mulai dari 0.5 gram sampai 1 gram emas.
4. Kenali karakter anda dalam menyimpan uang.
Jika kalian susah investasi, sebaiknya coba dengan belajar investasi emas yang bentuk fisik, agar anda tergiur terus untuk menabung dengan investasi emas.