Secara matemastis masih ada peluang Timnas Indonesia untuk finis di peringkat 2 Grup C.
Akan tetapi akan sangat berat karena harus tergantung juga pada laga lain yang melibatkan Australia dan Arab Saudi.
Skenario yang bisa didapat jika finis di urutan 2 adalah Timnas Indonesia meraih dua kemenangan dan dua kekalahan, masih bisa akhiri putaran ketiga sebagai runner up Grup C (12 poin).
Namun, skenario tersebut harus diikuti dengan syarat: Australia, Arab Saudi, China, dan Bahrain hanya menang satu kali dari empat laga sisa