Cara Mengaktifkan NFC di iPhone
Melalui Pusat Kontrol
- Geser layar untuk membuka Pusat Kontrol:
- iPhone 7 dan 8: geser layar dari bawah ke atas.
- iPhone X dan lebih baru: geser layar dari sudut kanan atas ke bawah.
- Cari dan ketuk ikon NFC Tag Reader untuk mengaktifkan NFC.
Melalui Pengaturan
- Buka Pengaturan > Pusat Kontrol.
- Gulir ke bawah dan cari NFC Tag Reader.
- Ketuk ikon Plus (+) untuk menambahkannya ke Pusat Kontrol.
- Sekarang Anda bisa mengaktifkan NFC dengan cepat melalui Pusat Kontrol.
NFC di iPhone 12 ke Atas
Pada iPhone 12, 13, 14, dan model terbaru, fitur NFC aktif secara otomatis. Artinya, Anda tidak perlu menyalakan atau mematikannya secara manual.
NFC akan langsung bekerja saat mendeteksi perangkat atau terminal pembayaran yang kompatibel dengan QRIS Tap.
Itu dia informasi mengenai cara mengaktifkan NFC untuk memakai QRIS Tap di HP Android dan iPhone.