Minum air hangat yang dicampur dengan perasan lemon di pagi hari, pun bisa menjadi salah satu solusinya.
Mekonsumsi daun mint atau daun kemangi, juga bisa untuk mengatasi bau mulut.
Oil pulling merupakan teknik tradisional yang kerap digunakan guna menjaga kebersihan mulut dan menghilangkan bau mulut.
Baca Juga: Kenapa Bau Mulut Muncul Saat Puasa? dr Zaidul Akbar Berikan Solusinya
- Hindari makanan dan minuman penyebab bau mulut
Sebaiknya kamu menghindari makanan dan minuman tertentu dapat membantu mencegah bau mulut.
- Perbanyak konsumsi air putih
Menjaga tubuh tetap terhidrasi dengan baik, sebaiknya konsumsi air putih yang sudah dianjurkan.
- Jaga kesehatan pencernaan
Biasanya, kondisi au mulut bukan hanya berasal dari mulut, tetapi juga bisa dipengaruhi oleh kondisi pencernaan.
Itulah beberapa tips yang direkomendasikan dr Zaidul Akbar agar kamu tidak bau mulut.
Menjaga kebersihan mulut, mengatur pola makan, serta rutin memeriksakan kesehatan gigi dan pencernaan adalah langkah penting untuk mencegah napas tak segar.
DISLAIMER: Artikel ini bertujuan untuk memberikan informasi umum tentang penyebab dan cara mengatasi bau mulut. Jika masalah bau mulut Anda tidak kunjung membaik meskipun sudah melakukan berbagai cara, sebaiknya konsultasikan dengan dokter gigi atau tenaga medis profesional untuk mendapatkan penanganan yang lebih tepat.