Malam 10 Terakhir Ramadhan, Ini Rekomendasi Masjid di Jakarta untuk Itikaf Saat Lailatul Qadar

Kamis 20 Mar 2025, 13:37 WIB
Masjid di Jakarta yang bisa menjadi pilihan untuk beritikaf pada malam 10 terakhir Ramadhan agar meraih keutamaan Lailatul Qadar. (Sumber: Poskota/Bilal Nugraha Ginanjar)

Masjid di Jakarta yang bisa menjadi pilihan untuk beritikaf pada malam 10 terakhir Ramadhan agar meraih keutamaan Lailatul Qadar. (Sumber: Poskota/Bilal Nugraha Ginanjar)

Selain itu, masjid ini memiliki fasilitas yang sangat baik, termasuk ruang ibadah yang luas, tempat wudhu yang bersih, serta suasana yang nyaman untuk beribadah dalam waktu lama.

Bagi Anda yang ingin mengisi 10 malam terakhir Ramadhan dengan lebih khusyuk, pilihlah masjid yang paling sesuai dengan kebutuhan dan lokasi Anda.

Semoga ibadah Itikaf kita diterima oleh Allah SWT dan kita semua diberikan kesempatan untuk meraih malam Lailatul Qadar yang penuh keberkahan.

Berita Terkait

News Update