Sri Mulyani Mundur dari Menteri Keuangan? Begini Dampaknya bagi Ekonomi Indonesia

Senin 17 Mar 2025, 06:43 WIB
Menteri Keuangan,  Sri Mulyani Indrawati. (Sumber: Instagram/@smindrawati)

Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati. (Sumber: Instagram/@smindrawati)

Selain itu, ada kemungkinan ia menghadapi tekanan politik yang terlalu berat untuk terus menjalankan tugasnya.

"Krisis ekonomi sudah semakin dekat. Jika APBN tidak dikelola dengan benar untuk kepentingan rakyat, Indonesia akan menghadapi ketidakpastian ekonomi yang lebih besar," ujar Rocky Gerung dalam kanal YouTube pribadinya, seperti dikutip pada Senin, 17 Maret 2025.

Berita Terkait

News Update