Ramalan Shio 18 Maret 2025: 4 Shio Ini Diramal Punya Nasib Bagus

Senin 17 Mar 2025, 20:25 WIB
Ilustrasi ramalan shio 18 Maret 2025. Sumber: Unplash/Surface.

Ilustrasi ramalan shio 18 Maret 2025. Sumber: Unplash/Surface.

POSKOTA.CO.ID - Berikut ini ramalan shio pada 18 Maret 2025 yang membahas secara keseluruhan terkait keberuntungan, karakter dan lain sebagainya.

Shio merupakan zodiak China yang terdiri dari 12 hewan yang mewakili siklus 12 tahun. Setiap tahunnya akan dikaitkan dengan satu hewan.

Di tahun 2025 ini, masuk dalam tahun ular yang diyakini akan membawa energi baru dan perubahan.

Melansir dari kanal YouTube Marcel Wen, disebutkan ada empat shio yang akan mendapat nasib baik di tahun ular ini, utamanya saat bulan Maret 2025.

Baca Juga: Ramalan Shio Paling Kuat, Apakah Anda Termasuk?

Penasaran apa saja shio yang diramal akan menerima nasib baik sepanjang Maret 2025, berikut ini daftarnya:

Shio Kambing

Ilustrasi shio kambing. (Sumber: chinesenewyear)

Shio Kambing diramal akan memiliki nasib yang bagus pada bulan Maret 2025 ini.

Karakter dari kambing adalah orang yang setia dan tidak ingin gonta-ganti pasangan. Meski begitu, sosok kambing orang yang perasa, sedikit keras kepala dan baik hati.

Pemilik dari Shio Kambing punya rasa empati tinggi, sehingga terkadang merasa tidak enak dan sering ikut sedih jika orang lain bersedih.

Baca Juga: 4 Shio Paling Beruntung di Tanggal 18 Maret 2025: Shio Naga Bakal Dapat Bonus, Penawaran Bisnis Atau Hasil Investasi

Namun Shio Kambing bisa saja langsung marah apabila disakiti dan timbul perasaan kecewa karena termasuk dalam sosok yang tidak suka bertele-tele.

Berita Terkait

News Update