Hasil Akhir Atletico Madrid vs Barcelona, Ferran Torres Catat Brace

Senin 17 Mar 2025, 05:31 WIB
Ferran Torres catat brace lawan Atletico Madrid. (Sumber: Instagram/fcbarcelona)

Ferran Torres catat brace lawan Atletico Madrid. (Sumber: Instagram/fcbarcelona)

Baca Juga: Link Live Streaming Atletico Madrid vs Barcelona Senin 17 Maret 2025 Dini Hari

Memasuki tambahan akhir babak kedua, Lamine Yamal berhasil menceploskan bola ke gawang Los Colchoneros di menit 90+2 yang membuat skor menjadi 2-3.

Pertandingan terus berlanjut hingga pada akhirnya di menit 90+8, Ferran Torres berhasil mencetak brace yang membuat Barcelona menang dengan skor 2-4.

Hasil Akhir Atletico Madrid vs Barcelona

Atletico Madrid 2-4 Barcelona

Dengan hasil tersebut, Barcelona berhasil menggeser Real Madrid di puncak klasemen dengan mengoleksi 60 poin.

Sementara itu, Atletico Madrid harus tertahan di posisi ketiga dengan poin 56.

Sekian informasi terkait hasil akhir pertandingan Atletico Madrid vs Barcelona.

Berita Terkait

News Update