Ramalan untuk Pemilik Weton Senin Pon Bulan Puasa, Maret 2025: Hati-Hati Jangan Mengerjakan Pekerjaan Terlalu Berat!

Minggu 16 Mar 2025, 16:03 WIB
Ramalan untuk para penyandang weton Senin Pon di bulan puasa, Maret 2025. (Sumber: PxHere)

Ramalan untuk para penyandang weton Senin Pon di bulan puasa, Maret 2025. (Sumber: PxHere)

"Termasuk kategori hari yang tidak baik apabila dipakai untuk kepentingan melakukan perjalanan jauh atau perjalanan jauh," ujar Mbah Sunan.

Namun, untuk perjalanan rutin seperti ke tempat kerja atau sekolah, masih dianggap aman asalkan tetap berhati-hati.

"Cukuplah berhati-hati saja," kata Mbah Sunan.

Baca Juga: Ramalan untuk Pemilik Weton Kamis Kliwon Tahun 2025, Usia 18 hingga 30 Tahun: Segala Urusan Dimudahkan hingga Hati-Hati dengan Aura Anda

Bisnis dan Keuangan

Hari ini termasuk dalam kategori "Dina Suwung" atau hari kosong, yang berarti kurang baik untuk memulai usaha baru.

Jika ingin mencari keuntungan, arah yang baik adalah ke utara dan barat.

"Nanti bisa mempertimbangkan salah satu di antara dua arah ini tadi. Silakan pilih menuju ke arah Selatan atau ke arah Barat," ucap Mbah Sunan.

Jika Anda seorang pengusaha, sebaiknya tunda peluncuran produk atau investasi besar hingga hari yang lebih menguntungkan.

Berita Terkait
News Update