Strategi semua skuad menuju Sydney juga baik. Kita lihat semoga semuanya lancar saat bertanding,” harap Erick Thohir.
Sebelumnya, sejumlah pemain seperti Thom Haye dan Justin Hubner sudah tiba di Sydney pada hari ini, Minggu 16 Maret 2025.
Baca Juga: Siap-Siap! Dragan Talajic Sebut Bahrain Akan Kasih Kejutan untuk Timnas Indonesia
Rencananya, anak asuh Patrick Kluivert bakal menjalani sesi latihan perdana di Sydney pada Senin 17 Maret 2025, besok.
Sementara itu, pertandingan antara Timnas Indonesia melawan Australia bakal berlangsung di Sydney Football Stadium, pada Kamis 20 Maret 2025, mendatang.