Viral Video Jenderal Polisi Kesulitan Coba Ujian Praktik SIM C, Netizen: Ngapain Sih Ujian Sesulit Itu?

Jumat 14 Mar 2025, 06:11 WIB
Viral video jenderal polisi kesusahan ujian praktik SIM C (Sumber: X/@Cobeh2022)

Viral video jenderal polisi kesusahan ujian praktik SIM C (Sumber: X/@Cobeh2022)

Kemudian, salah satu akun Netizen mempertanyakan soal lintasan angka 8 yang disebut sudah dihapus, sebab di wilayahnya praktik tersebut sudah ditiadakan.

“Ini di Jabar masih pake 8? Sidoarjo alhamdulillah uda engga. Dlu tes SIM C pertama th 2016 masih pke tes kyak gini uji teori balik 1x, uji lraktek langsung lulus kemarin Februari tes lg karena 3 tahun SIM mati, uji teori langsung lulus, uji praktek balik 1x krna gagal paham,” tukis akun @ri***.

Menghimpun beberapa sumber bahwa ujian manuver angka 8 tersebut sudah dihapus dan digantikan dengan S karena dinilai tidak relevan sekaligus mempermudah ujian.

Sebagaimana dijelaskan, video yang viral ini sudah semoat menghebohkan publik pada 2023 lalu, namun sekarang kembali diperbincangkan.

Berita Terkait
News Update