KUR Bank BRI, cara daftar, syarat dan trik pinjaman diterima dengan cepat. (Sumber: Pinterest)

EKONOMI

KTP dan KK Jadi Syarat Pinjaman KUR BRI 2025, Ini Cara Pengajuannya Via Online

Kamis 13 Mar 2025, 02:45 WIB

POSKOTA.CO.ID - Butuh modal usaha atau ingin mengembangkan bisnis? Bank BRI tawarkan pinjaman via Kredit Usaha Rakyat (KUR) dengan beberapa persyaratan dan bisa diajukan secara online.

Untuk pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) yang ingin mengembangkan usahanya dapat ajukan pinjaman melalui program Kredit Usaha Rakyat (KUR) di Bank Rakyat Indonesia (BRI).

Dengan Hadirnya program KUR ini bertujuan untuk bisa memberikan kemudahan kepada pelaku UMKM yang ingin mengajukan pinjaman dengan tujuan untuk meningkatkan usahanya.

Untuk mengajukan KUR BRI, calon debitur wajib memenuhi syarat sebagai berikut.

Baca Juga: Pinjaman KUR BRI Paling Favorit, Cek Tabel Angsuran Rp15 Juta-Rp100 Juta, Bunga Disubsidi Pemerintah Cicilan Murah

Syarat Pengajuan KUR BRI 2025

Baca Juga: Pinjaman Tanpa Jaminan! KUR BRI 2025 Rp100 Juta Cair untuk UMKM, Simak Besaran Cicilan Per Bulannya

Cara Ajukan KUR BRI 2025 Online

Untuk mengajukan KUR BRI 2025 bisa dilakukan secara online melalui laman resmi bri.co.id. Silahkan cek caranya di sini

  1. Kunjungi laman resmi KRU BRI di kur.bri.co.id
  2. Pilih 'Ajukan Pinjaman' dan login pakai email
  3. Masukkan data diri dan usaha lengkap
  4. Unggah dokumen yang dibutuhkan
  5. Pilihlah nominal pinjaman dan tenor yang diinginkan
  6. Klik 'Ajukan Pinjaman' dan tunggu proses verifikasi

Setelah pengajuan dinyatakan berhasil, calon debitur akan melalui survei fisik dan wajib datang ke kantor BRI terdekat untuk melakukan proses selanjutnya.

Tags:
KURBank BRISyarat KUR BRI 2025KUR BRI 2025

Herdyan Anugrah Triguna

Reporter

Herdyan Anugrah Triguna

Editor