Beberapa pemain bahkan harus menempuh perjalanan hingga 18 jam seperti Jay Idzes yang berangkat dari Italia.
Sementara pemain-pemain dari Liga Belanda membutuhkan waktu perjalanan selama 19 jam untuk tiba di Australia.
Paling parah adalah Maarten Paes yang berkarier di Amerika Serikat di mana sang kiper harus berada di perjalanan pesawat selama kurang lebih 21 jam menuju Australia.
Belum lagi, jarak tempuh antar benua bisa membuat pemain kelelahan, PR itulah yang harus segera dicarikan solusinya oleh tim pelatih.
Baca Juga: Jika Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026, Sandy Walsh dan Thom Haye Kompak Bakal Bikin Tato
Jadwal Pemain Abroad Timnas Indonesia Jelang Lawan Australia
15 Maret:
- Rafael Struick vs Vitesse
- Thom Haye vs NAC
- Calvin Verdonk vs Utrecht
- Emil Audero vs Cremonese
- Ole dan Marcelino vs Watford
- Shayne Pattynama vs Deinze (Dibatalkan)
- Ivar Jenner vs Emmen
- Nathan Tjoe-A-On vs Burnley
16 Maret:
- Jay Idzes vs Napoli
- Kevin Diks vs Viborg
- Mees Hilgers vs Feyenoord
- Maarten Paes vs Whitecaps
- Sandy Walsh vs Gamba
- Dean James vs Willem II
- Eliano Reijnders vs Sparta Rotterda
- Joey Peluppeesy vs Patro Eisden
- Pratama Arhan vs Thai Port
17 Maret:
- Ragnar Oratmangoen vs KV Mechelen
18 Maret:
- Justin Hubner vs Reading U21