Cara Mencegah Bau Mulut Selama Berpuasa

Rabu 12 Mar 2025, 10:57 WIB
Cara mengatasi bau mulut saat berpuasa. (Sumber: Pinterest)

Cara mengatasi bau mulut saat berpuasa. (Sumber: Pinterest)

Makanan yang harus dihindari adalah jenis yang dapat mengganggu mikrobiome dan sistem metabolisme selama puasa, seperti kandungan gula yang terlalu tinggi, terlalu gurih atau asin, lemak jenuh tinggi seperti gorengan dan minuman bersoda atau beralkohol.

3. Olahraga

Selama berpuasa penting untuk menjaga metabolisme tubuh, untuk mewujudkannya orang yang berpuasa dapat menjaga pola makan dan melakukan aktivitas biasanya.

Rutinkan olahraga jalan kaki dan mengonsumsi probiotik atau prebiotik.

4.Konsumsi Air Putih dan Makanan Sehat yang Cukup

Kurangnya asupan cairan saat berpuasa dapat menyebabkan mulut kering, yang berujung pada penurunan produksi air liur.

Baca Juga: Jarang Disadari, 5 Tindakan Ini Bisa Mengurangi Pahala Puasa dan Harus Segera Dihindari

Padahal, air liur memiliki peran penting sebagai cairan alami pembersih mulut yang mengandung bahan antibakteri.

Berita Terkait

News Update