Cara Hapus Permanen Akun Telegram dari Web dan Aplikasi

Rabu 12 Mar 2025, 21:20 WIB
Cara Hapus Permanen Akun Telegram dari Web dan Aplikasi (Sumber: Pexels)

Cara Hapus Permanen Akun Telegram dari Web dan Aplikasi (Sumber: Pexels)

4. Masukkan kode yang dikirim ke Telegram

5. Pilih alasan penghapusan akun

6. Klik ‘Delete My Account’

7. Konfirmasi dan ikuti instruksi selanjutnya

Baca Juga: Nikmati Keuntungannya Sekarang, Dapatkan Saldo Dana Hingga Rp250.000 Setiap Hari dari Telegram, Simak Caranya di Sini!

Hapus dari aplikasi

1. Buka aplikasi Telegram

2. Log In ke akun yang akan dihapus

3. Pergi ke menu Setting

4. Pilih ‘Privacy and Security’

5. Cari pilihan ‘Delete My Account’ dan klik

6. Pilih durasi penghapusan akun (1 bulan/3 bulan/6 bulan/1 tahun)

7. Akun akan secara permanen terhapus sesuai dengan durasi yang dipilih

Berita Terkait
News Update