Saldo PIP 2025 Termin Pertama Sudah Cair, Cek Rekeningmu Sebelum April Berakhir!

Selasa 11 Mar 2025, 09:29 WIB
Cek syarat penerima bansos PIP (Sumber: Instagram/sobatpip)

Cek syarat penerima bansos PIP (Sumber: Instagram/sobatpip)

Berikut besaran dana bantuan yang diberikan melalui program PIP termin pertama 2025:

SD/SDLB/Paket A:

Rp450.000 per tahun (kelas I–V)

Rp225.000 (kelas VI)

SMP/SMPLB/Paket B:

Rp750.000 per tahun (kelas VII–VIII)

Rp375.000 (kelas IX)

SMA/SMK/SMALB/Paket C:

Rp1.800.000 per tahun (kelas X–XI)

Rp900.000 (kelas XII)

Pastikan semua persyaratan dan data sudah lengkap agar proses pencairan berjalan lancar. Bagi yang belum mengecek status pencairan, segera akses situs resmi dan periksa apakah dana PIP sudah masuk ke rekening masing-masing sebelum batas akhir di bulan April 2025.

Berita Terkait
News Update